Sabtu, 30 Januari 2016

anda ingin sehat atau ingin menjadi sehat kembali, rawatlah 1 organ tubuh ini dengan baik ( pentinggg )

Organ Ini Kunci Dari Kesehatan Manusia
BY HEXIV


           
            kesehatan  nomor 1 bagi manusia. tanpa tubuh yang sehat kita akan mendapat kesulitan dalam menjalani atau menikmati kehidupan. Jagalah kesehatan setiap waktu selama tubuh ini masih sanggup bernafas.
Kebanyakan orang selalu memikirkan kesehatan jantung hati ginjal lambung kulit dan otak akan tetapi ada 1 organ yang terlupakan yaitu pankreas.


Apa saja yang dilakukan oleh bpk pankreas ditubuh kita


Fungsi pankreas
eksorin
yaitu mengeluarkan enzim yang berguna bagi tubuh dalam dan luar,
untuk bagian luar berguna menjaga tubuh dari aktifitas di luar kulit contohnya air liur, air mata, air susu ibu, klenjar keringat dan kelenjar lendir.itu semua dihasilkan oleh pankreas
untuk bagian dalam sangat berguna bagi pencernaan agar dapat di cerna dan di serap oleh tubuh,
contohnya

a. Lipase
berguna mengontrol lemak menjadi asam lemak dan gliserol. lemak yang terlalu banyak di tubuh kita akan berakibat pada jantung dan menyebabkan kanker, maka dari itu jaga jantung kita dan pankreas kita

b. Kemotripsin / Tripsin
Tripsin adalah enzim yang berfungsi mencerna protein, protein ini sangat berguna bagi tubuh jika pankreas tidak menghasilkan enzim ini dengan baik sehingga protein tidak terserap secara maksimal padahal protein penting dalam pembentuk antibody, menyembuhkan luka, meregenerasi sel terutama kulit, menyeimbangkan asam basa Pada cairan tubuh, mengatur metabolisme, penghancur zat-zat asing dalam tubuh, yang paling penting adalah pembentuk otot sehingga mebuat  anak-anak dapat berkembang dan bertambah besar

c. Amilase
Berfungsi menguraikan karbohidrat. Enzim amilase menjamin semua proses pencernaan berjalan dengan lancar dari mulut hingga anus.

d. yang pualing penting adalah insulin
Insulin ini berguna mengontrol gula darah agar tetap normal
jika sampai insulin yang dihasilkan pankreas tidak normal bisa menyebabkan penyakit diabetes mellitus. Apabila terjadi komplikasi diabetes maka dapat menggangu pembuluh darah, dapat merusak mata, ginjal, kerusakan saraf  dan jantung

Cara menjaga pankreas agar tetap sehat

Pankreas sehat tubuh anda sehat
 karena pankreas menghasilkan semua yang dibutuhkan oleh tubuh

cara agar pankreas tetap sehat:

1.Selalu berolahraga
berolahraga secara otomatis tidak hanya menjaga kesehatan pankreas tapi juga seluruh tubuh dan organ-organnya

2. Jangan makanan dan Minuman beralkohol
kandungan dalam alkohol menyebabkan efek racun terhadap pankreas

3. konsumsi makanan Sehat rendah lemak jahat untuk menghindari obesitas
obesitas akan membuat pankreas bekerja hingga berkali-kali lipat sehingga besar kemungkinan pankreas tidak bertahan cukup lama otomatis umur anda tidak akan lama karena sulit di temukan orang tua yang obesitas atau kelebihan berat badan.

4.merokok 
banyak penelitian mengungkapkan bahwa merokok dapat meningkatkan resiko pankreatis

5. makanlah makanan yang baik untuk kesehatan pankreas 
contohnya : bawang putih, bayam, yogurt,anggur merah, brokoli, Jamur, pace/noni dan ubi jalar


pankreas yang kurang sehat memang tidak membuat orang langsung mati tapi secara tidak langsung menyiksa tubuh kita dengan sakit yang sulit di sembuhkan entah strok diabetes liver dll

0 komentar:

Posting Komentar